Foto Ini Seperti Editan Padahal 100% ASLI

INILAH TEMPAT2 YANG KAYAKNYA SEPERTI EDITAN/MANIPULASI PHOTOSHOP

1. Mamatus Clouds

Disebut juga Mammatocumulus (artinya “awan susu” atau “awan payudara”) merupakan istilah meteorologikal yang sering dikaitkan dengan gumpalan-gumpalan atau kantong yang tergantung di bawah dasar awan dan merupakan suatu fenomena yang sangat langka. Munculnya awan ini sebelum atau sesudah Badai Tornado

Photo Keren
Photo asli kelihatan manipulasi
Mammatus Clouds


2. Danau Retba

Di Senegal, tepatnya di sebelah utara Cap Vert semenanjung Senegal terdapat sebuah danau yang airnya berwarna pink. Danau elok yang tampak dari atas seperti strawberry milkshake ini adalah danau Retba atau Lac Rose.Air danau ini suka berubah pada siang hari, dari ungu muda ke merah muda . Perubahan ini disebabkan oleh bakteri halofilik yang tidak berbahaya yang berkembang di dalam air danau. Warna ini akan lebih tampak nyata terutama pada musim kemarau.

“Warna pink tersebut dihasilkan oleh organisme Dunaliella Salina. Organism ini menghasilkan pigmen merah yang menyerap sinar, " ata Michael Danson, seorang ahli bakteri dari Bath University, Inggris.


Photo Keren

Amazing Photos
Danau Retba


3. Tas Jump Paper

Kini Anda bisa mendapatkan tas kartun dalam dunia nyata. Tas ini bernama 'Jump From Paper' yang merupakan seri desain tas tangan yang dibuat oleh desainer pendatang baru Taiwan bernama Chay Su dan Rika Lin. Tas ini sudah dijual di website retail bernama fu-bi dengan range harga sekitar $76 sampai $101 (sekitar Rp 760.000-Rp 1 jutaan).

Tas unik ini memiliki gaya animasi yang unik dengan desain simpel namun menggemaskan. Apalagi dengan warna dan gaya ya bervariasi sehingga baik pria maupun wanita bisa menggunakannya. Tas Jump From Paper memang nampak seperti kartun, dengan pinggiran hitam tebal dan warna cerah yang membuat ilusi visual seolah tas itu hanya terdiri dari dua dimensi dan muncul di dunia nyata.



Next Post Previous Post