Cara Upload Produk Dropship di Shopee Agar Banjir Orderan!
Shopee saat ini menjadi salah satu platform jual-beli yang banyak digunakan oleh masyarakat untuk memenuhi kebutuhannya. Oleh karenanya, banyak Brand ternama yang membuka toko online di Shopee untuk meraup keuntungan maksimal.
Bukan hanya Brand terkenal saja bahkan pebisnis online pemula yang tidak memiliki gudang dan stok barang sekali pun sangat bisa berjualan di shopee hingga omset ratusan juta dengan cara dropship.
Kenapa Shopee paling banyak diminati?
Karena E-commerce Paling Terpercaya dengan Pelayanan Lengkap.
Pada Price and Product (90%), responden memilih Shopee karena pemilihan produk lengkap, produk sesuai preferensi, kualitas bagus, keaslian produk, harga dan penawaran terbaik, serta pilihan merek yang beragam.
Menurut data iPrice, Shopee memiliki rata-rata 131,3 juta pengunjung per bulan pada kuartal kedua tahun 2022. pencapaian ini sekaligus menjadikan Shopee sebagai situs e-commerce nomor satu di Indonesia menurut Samanweb per Agustus 2022.
Kita dapat mengunggah berbagai produk ke Shopee untuk ditawarkan kepada pelanggan. Mulai dari fashion, elektronik, kesehatan, hobi dan barang koleksi, makanan/minuman, ibu dan bayi, buku dan alat musik, mobil hingga olahraga.
Lebih lanjut, berikut cara upload produk di Shopee beserta rahasia tips and trick jitu agar jualan banjir order, sebenarnya ada rumus agar banjir order berjualan di shopee.
Tapi diartikel kali ini admin fokuskan hanya Cara Upload Produk di Shopee lewat dekstop atau Computer. yang bisa diterapkan untuk menghasilkan banyak keuntungan.
Berikut cara upload produk di Shopee agar banjir order dengan versi melalui desktop atau komputer:
- Buka situs web resmi Shopee di desktop atau komputer
- Buka halaman Shopee Seller Centre.
- Pilih Tambah Produk Baru.
- Isi Nama atau judul Produk dan pilih Kategori Produk kamu.
- Klik Lanjut.